Analisis Kemampuan Literasi Matematika Siswa dengan Model PBL Berbantuan Google Classroom

  • Sevty Ervinayanti Jurusan Pendidikan Matematika, Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas IKIP PGRI Bojonegoro, Indonesia
  • Novi Mayasari Jurusan Pendidikan Matematika, Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas IKIP PGRI Bojonegoro, Indonesia
  • Abdul Ghoni Asror Jurusan Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Fakultas Pendidikan Bahasa dan Seni, Universitas IKIP PGRI Bojonegoro, Indonesia
Keywords: Kemampuan Literasi Matematika; PBL; Google Classsroom

Abstract

This study aims to describe students’ mathematical literacy abilities with the problem based learning model assisted by Google Classroom through classically and the improvement of students in the upper, middle and lower groups as well as the types of students errors in working on questions on Cartesian Coordinate material. This research method is descriptive qualitative with data collection namely observation, tests and interviews. The population of this study were students of class VIII-A of MTs Salafiyah Syafi’iyah Sukosewu with 3 subjects, namely the upper, middle and lower groups. The results of this study indicate that students with the Google Classroom assisted problem based learning model complete classically and there is an increase with the average value of the whole group, namely 70, the mathematical literacy ability of students in the upper group, namely being able to answer 4 out of 5 questions and students make mistakes in transforming problems, middle group students could answer 4 of 5 questions and students made mistakes in processing skills and lower group students could answer 2 of 5 questions and students made mistakes in understanding the problem, processing skills and writing answers. This study can be solved in accordance with the research objectives and the evidence that has been presented in the research result.

ABSTRAK

Penelitin ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan literasi matematika siswa dengan model problem based learning berbantuan Google Classroom tuntas secara klasikal dan peningkatan siswa kelompok atas, tengah dan bawah serta jenis kesalahan siswa dalam mengerjakan soal pada materi Koordinat Kartesius. Metode penelitian ini adalah kualitatif deskriptif dengan pengumpulan data yaitu observasi, tes dan wawancara. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas VIII-A MTs Salafiyah Syafi’iyah Sukosewu dengan 3 subjek yaitu kelompok atas, tengah dan bawah. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa siswa dengan model problem based learning berbantuan Google Classroom tuntas secara klasikal dan ada peningkatan dengan nilai rata-rata keseluruhan kelompok yaitu 70, kemampuan literasi matematika siswa kelompok atas yaitu dapat menjawab 4 dari 5 soal dan siswa melakukan kesalahan transformasi masalah, siswa kelompok tengah dapat menjawab 4 dari 5 soal dan siswa melakukan kesalahan ketrampilan proses dan siswa kelompok bawah dapat menjawab 2 dari 5 soal dan siswa melakukan kesalahan memahami masalah, ketrampilan proses dan penulisan jawaban. Penelitian ini dapat disimpulkan bahwa dari masing-masing masalah dapat diselesaikan sesuai dengan tujuan penelitian serta bukti yang sudah dipaparkan pada hasil penelitian.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Afriyanti, I., Wardono, W., & Kartono, K. 2018. Pengembangan Literasi Matematika Mengacu PISA Melalui Pembelajaran Abad Ke-21 Berbasis Teknologi. In PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika (Vol. 1, pp. 608-617). Dari file:///Users/catalina/Downloads/20202-Article%20Text-39709-2-10-20180109.pdf

Agustin, T., Junarti, & Mayasari, N. 2022. Pengaruh Model PBL (Problem Based Learning) Terhadap Kemampuan Literasi Matematika pada Pokok Bahasan Statistik Siswa Kelas XI TKR SMKN 3 Bojonegoro. Journal of Technology, Mathematics and Social Science, 1(2), 28-35. Dari https://scholar.google.com/citations?view_op=view_citation&hl=id&user=a7gGeJsAAAAJ&citation_for_view=a7gGeJsAAAAJ:LPZeul_q3PIC

Alviyah, T. J., & Danoebroto, S. W. 2021. Pengertian, Tujuan dan Pengembangan Kemampuan Literasi Matematika. Idealmathedu: Indonesian Digital Journal of Mathematics and Education, 8(1), 44-54. Dari http://p4tkmatematika.kemdikbud.go.id/journals/index.php/idealmathedu/article/download/279/87/

Amaliatunnisa, N., & Hidayati, N. 2021. Analisis Kemampuan Literasi Matematis Siswa SMP pada Materi Segitiga dan Segiempat. JPMI (Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif), 4(1), 27-38. Dari https://conference.unsika.ac.id/index.php/sesiomadika/Sesiomadika2021/paper/view/325/35

Argusni, R., & Sylvia, I. 2019. Implementasi Pelaksanaan Model Problem Based Learning untuk Meningkatkan Kemampuan Problem Solving Siswa Kelas XI IIS SMAN 16 Padang. Jurnal Sikola: Jurnal Kajian Pendidikan dan Pembelajaran, 1(1), 52-59. Dari file:///Users/catalina/Downloads/9-Article%20Text-57-2-10-20200102.pdf

Kusumawardani, D. R., Wardono, W., & Kartono, K. 2018. Pentingnya Penalaran Matematika dalam Meningkatkan Kemampuan Literasi Matematika. In Prisma, prosiding seminar nasional matematika (Vol. 1, pp. 588-595). Dari https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/prisma/article/view/20201

Masrinah, E. N., Aripin, I., & Gaffar, A. A. 2019. Problem Based Learning (PBL) untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis. In Prosiding Seminar Nasional Pendidikan (Vol. 1, pp. 924-932). Dari file:///Users/catalina/Downloads/129-Article%20Text-254-1-10-20191029.pdf

Nurpratiwiningsih, L. 2021. Pembelajaran google classroom bagi mahasiswa. Jurnal Review Pendidikan Dasar: Vol, 7(2). Dari file:///Users/catalina/Downloads/13225-Article%20Text-46231-1-10-20210714.pdf

Rahayuningsih, R. T. 2017. Analisis Kemampuan Literasi Matematika Siswa Kelas Ix Berdasarkan Gaya Belajar Pada Pembelajaran Problem Based Learning Pendekatan Realistik Berbantuan Edmodo. Skripsi. Semarang: FMIPA UNNES.

Rezeki, S. 2018. Pemanfaatan Adobe Flash Cs6 Berbasis Problem Based Learning pada Materi Fungsi Komposisi dan Fungsi Invers. Jurnal Pendidikan Tambusai, 2(2), 856-864. Dari file:///C:/Users/Lenovo/Downloads/33-Article%20Text-57-1-10-20180724.pdf

Rini, E. P. 2016. Analisis Literasi Matematika Siswa Kelas VII SMP dengan Model PBL Pendekatan Realistic Mathematics Education (RME) Berbantuan Kartu Masalah. Skripsi. Semarang: FMIPA UNNES.

Sarjono, S. 2021. Penetrasi Google Classroom pada Siswa Sekolah Menengah Kejuruan pada Pembelajaran Daring di Era Pandemi. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 5(2), 424-434. Dari file:///Users/catalina/Downloads/1914-Article%20Text-3564-1-10-20210924.pdf

Suharyono, E., & Rosnawati, R. 2020. Analisis Buku Teks Pelajaran Matematika SMP Ditinjau dari Literasi Matematika. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 9(3), 451-462. Dari https://journal.institutpendidikan.ac.id/index.php/mosharafa/article/view/mv9n3_09

Sari, P. P., Hasbi, M., & Umam, K. 2017. Analisis Kesalahan Siswa Menurut Newman dalam Menyelesaikan Soal Cerita Matematika Materi Aljabar Kelas VIII SMPN 1 Banda Aceh. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Matematika, 2(2). Dari https://jim.unsyiah.ac.id/pendidikan-matematika/article/viewFile/2826/4140

Tyas, R. 2017. Kesulitan penerapan problem based learning dalam pembelajaran matematika. Jurnal Tecnoscienza, 2(1), 43-52. Dari file:///Users/catalina/Downloads/26-Article%20Text-80-2-10-20171219.pdf

Widyantara, V. 2020. Konsep, Penggunaan, Perbandingan, Kelebihan dan Kekurangan serta Implikasi Google Classroom Sebagai Media Pembelajaran Jarak Jauh. Jakarta State University, May, 1-5. Dari file:///C:/Users/Lenovo/Documents/kelemahan%20GC%201.pdf

Wulandari, I. A. G. 2021. Pemanfaatan Media Google Classroom dalam Meningkatkan Mutu Pembelajaran pada Masa Pandemi Covid-19 di IHDN Denpasar. Jurnal Penjaminan Mutu, 7(1), 45-52. Dari file:///C:/Users/Lenovo/Downloads/1825-5690-1-PB%20(1).pdf

Yasinta, T. P. 2022. Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning Berbantuan Google Classroom terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas X pada Mata Pelajaran Biologi di SMA Negeri 1 Sidomulyo. Skripsi. Lampung: Fakultas Dan Keguruan UIN RI Lampung.

PlumX Metrics

Published
2023-05-27