PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN CANVA: Implementasi Penggunaan Media Pembelajaran Canva pada Pembelajaran Pendidikan Agama Islam di SD Islam Bani Hasyim

  • Akhmad Fatkhul Wahhab Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang
  • Nurul Fitriani Sedagadi Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang
  • Evi Cahyani Ruslin Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang
Keywords: Media Pembelajaran, Pendidikan Agama Islam, Canva

Abstract

This journal contains how the influence of the use of Canva's audio-visual media on the learning of Islamic Religious Education at Bani Hasyim Islamic Elementary School. The use of Canva's audio-visual learning media so that in learning activities create interesting teaching and learning conditions and do not cause student boredom. Canva media itself is one of the learning media that can be displayed on a projector and is equipped with animations and pictures that can attract students' learning interest. This journal will discuss starting from how to design, develop, and apply learning media while in the classroom. Researchers use the case study research method, where researchers will assess the effectiveness of using this learning media with the use of other learning media.

 

Abstrak

Jurnal ini berisi mengenai bagaimana pengaruh penggunaan media audio visual Canva pada pembelajaran Pendidikan Agama Islam di SD Islam Bani Hasyim. Penggunaan media pembelajaran audio visual Canva agar dalam kegiatan pembelajaran tercipta kondisi belajar mengajar yang menarik dan tidak menimbulkan kebosanan peserta didik. Media Canva sendiri merupakan salah satu media pembelajaran yang dapat ditampilkan di proyektor dan dilengkapi dengan animasi serta gambar-gambar yang bisa menarik daya minat belajar peserta didik. Pada jurnal ini akan dibahas mulai dari bagaimana cara perancangan, pengembangan, dan penerapan media pembelajaran selama di dalam kelas. Peneliti menggunakan metode penelitian studi kasus, dimana peneliti akan menilai ke-efektivitas-an penggunaan media pembelajaran ini dengan penggunaan media pembelajaran yang lain.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Adelina Purba, Yusnita. “Pemanfaatan Aplikasi Canva Sebagai Media Pembelajaran Matematika Di Smpn 1 Na Ix-X Aek Kota Batu,” Jurnal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika 6, No. 2 (2022): 1325–133

Azhar Arsyad, Azhar, ‘’Media Pembelajaran’’. Jakarta: Pt Raja Grafindo Persada. 2011.

Elihami, Elihami And Abdullah Syahid, “Penerapan Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Dalam Membentuk Karakter Pribadi Yang Islami,” Edumaspul: Jurnal Pendidikan 2, No. 1 (2018): 79–96

Haidar Putra Daulay, H. “Pendidikan Islam Dalam Sistem Pendidikan Nasional Di Indonesia “. (Kencana, 2014).

Iman Firmansyah, Mokh. “Pendidikan Agama Islam: Pengertian, Tujuan, Dasar, Dan Fungsi,” Taklim: Jurnal Pendidikan Agama Islam 17, No. 2 (2019): 79–90.

Jamin, Ahmad. “Pendidikan Islam Sebagai Sebuah Sistem (Transformasi Input Menuju Output Yang Berkarakter),” Islamika: Jurnal Ilmu-Ilmu Keislaman 15, No. 2 (2015).

Junaedi, Sony. “Aplikasi Canva Sebagai Media Pembelajaran Daring Untuk Meningkatkan Kemampuan Kreatifitas Mahasiswa Pada Mata Kuliah English For Information Communication And Technology,” Bangun Rekaprima: Majalah Ilmiah Pengembangan Rekayasa, Sosial Dan Humaniora 7, No. 2, Oktober (2021): 80–89.

Mila, Nut, Andi Naila, Quin Azisah, And Nur Arisah. “Efektivitas Pemanfaatan Canva Sebagai Media Pembelajaran Daring.” Prosiding Seminar Nasional Penelitian Dan Pengabdian 2021, “Penelitian Dan Pengabdian Inovatif Pada Masa Pandemi Covid-19", 2021, 181–88.

Ramli, Muhammad. '‘Media Pembelajaran Dalam Perspektif Al-Qur’an Dan Al-Hadits’', Ittihad Jurnal Kopertais Wilayah Xi Kalimantan, 13.23 (2015), 133–34.

Rohayati, Yetti, Nuryana, And Apriyanda Kusuma Wijaya. “Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Aplikasi Canva Terhadap Hasil Belajar Siswa Di Smpn 2 Susukanlebak Kabupaten Cirebon.” Social Pedagogy : Journal Of Social Science Education 3, No. 2 (2022): 241–52.

Safrianti, Safrianti. “Pemanfaatan Aplikasi Canva Sebagai Media Pembelajaran Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Pendidikan Agama Islam.” Jurnal Pendidikan Profesi Guru Agama Islam 2 (2022): 467–74. Http://202.162.210.184/Index.Php/Guau/Article/Download/264/240.

Sidharta, Arief. '‘Media Pembelajaran’', Bandung: Departemen Pendidikan, 2005.

Sri, Anitah. ‘'Media Pembelajaran’', Surakarta: Upt Uns Press Universitas Sebelas Maret, 2008.

PlumX Metrics

Published
2023-12-02
How to Cite
Wahhab, A., Sedagadi, N., & Ruslin, E. (2023). PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN CANVA: Implementasi Penggunaan Media Pembelajaran Canva pada Pembelajaran Pendidikan Agama Islam di SD Islam Bani Hasyim. Muta’allim: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 2(4), 267-275. https://doi.org/10.18860/mjpai.v2i4.3576